Computex 2011 Booth Raid: MSI

Reading time:
June 2, 2011

Pada siang hari ke 3 Computex 2011, tim JagatReview mengunjungi booth milik salah produsen periferal ternama, MSI. Booth mereka yang cukup besar tersebut terletak di lantai 4 Nangang Exhibition Hall. Namun, banyaknya produk yang dibawa MSI ke event Computex 2011 ini membuat booth mereka yang cukup besar tersebut terasa sempit.

IMG 3035

MSI memiliki berbagai macam produk yang ditampilkan di booth mereka di Computex 2011 ini, antara lain motherboard, notebook, All-in-One PC, dan juga tablet. Ya, kami menjumpai beberapa produk tablet MSI yang dikenal dengan sebutan WindPad pada booth tersebut.

Motherboard

Salah satu menu utama yang diusung pada produsen motherboard di Computex 2011 ini adalah motherboard untuk platform AMD Llano, AMD Bulldozer, dan Intel Sandy Bridge E. Demikian juga dengan MSI. Mereka memamerkan beberapa motherboard baru mereka yang sudah siap menyambut kedatangan platform-platform baru tersebut.

msi X79 AMD990 Z68 P67
Motherboard dengan chipset 990FX dan X79 ikut tampil bersama motherboard-motherboard MSI yang lain.
msi AMD 990 yang baru diluncurkan
Inilah 990FXA-GD80, motherboard untuk AMD Bulldozer yang baru saja diluncurkan MSI.
prototype X79 msi
Prototype motherboard X79 milik MSI yang disiapkan untuk menyambut Intel Sandy Bridge E.
jajaran board msi Z68
Motherboard MSI dengan chipset Intel Z68 turut tampil.
Z68 GD80 board high end msi
Demo unit yang menggunakan motherboard Z6 kelas high-end mereka, Z68A-GD80 (B3).
motherboard msi dengan chipset A75 untuk AMD Llano 2
MSI juga menampilkan motherboard AMD Llano mereka, A75MA-G55 ..
motherboard msi dengan chipset A75 untuk AMD Llano 1
.. dan A75A-G35.

Tablet

IMG 3047

MSI membawa beberapa produk WindPad mereka yang masing-masing memiliki keunikan tersendiri.

IMG 3052
WindPad 100A yang menggunakan NVIDIA Tegra 2 dan dilengkapi dengan sistem operasi Android.
IMG 3053
WindPad 120W dengan sistem operasi Windows 7.
IMG 3050
WindPad 100A dengan desain spesial dari Jeremy Scott, perancang fashion ternama dari Amerika Serikat.

Notebook

Sisi lain dari booth MSI dipenuhi dengan produk-produk notebook baru mereka.

X370 notebook msi berbasis AMD brazos
X370 yang dipersenjatai dengan APU AMD Brazos.
IMG 3042
X620DX..
IMG 3043
FX420..
IMG 3044
CX480..
IMG 3045
CX640..
msi x460 tipis ringan dengan performa tinggi
X460 yang memiliki desain tipis tetapi berperforma tinggi!

All-in-One PC

IMG 3038
Jajaran produk all-in-one PC milik MSI yang dikenal sebagai WindTop.
IMG 3041
WindTop AE2070..
IMG 3040
AE2410 yang telah dilengkapi dengan prosesor Intel Core-i generasi kedua.

Produk Lain

Selain produk-produk di atas, MSI juga membawa beberapa produk menarik mereka yang lain. Diantaranya adalah:

PC kecil MSI berbasis AMD Brazos
WindBox DC100, PC mini dari MSI yang bisa memutar video HD 1080p.
Fan VGA MSI Lightning yang bisa membersihkan debunya sendiri dan berubah warna sesuai suhu
Graphics card dari keluarga Lightning yang memiliki fan yang bisa berubah warna sesuai dengan suhu GPU dan mampu membersihkan sendiri debu yang menempel di kipas.
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 8, 2025 - 0

Square Enix Ingin Sertakan AI Dalam Proses Development Game

Square Enix ungkapkan rencana mereka untuk lebih banyak libatkan faktor…
November 8, 2025 - 0

Square Enix Gelar PHK Massal Untuk Restrukturisasi Publishing Global

Square Enix menjadi sorotan setelah laporan adanya PHK massal global,…
November 7, 2025 - 0

Penundaan Rilis Kedua GTA 6 Kembali Jatuhkan Harga Saham Take-Two Interactive

Penundaan rilis kedua untuk GTA 6 ternyata tidak hanya membuat…
November 7, 2025 - 0

GTA 6 Ditunda Lagi, Rilisnya Mundur ke November 2026

Rockstar Games kembali menunda rilis GTA 6, yang sebelumnya direncanakan…