Dell Umumkan Solusi-solusi Terbaru dalam Arsitektur Fluid Data

Reading time:
October 12, 2011

Dell mengumumkan solusi-solusi storage terbaru mereka yang dibangun di atas arsitektur Fluid Data pada hari Rabu (12/10) di Ritz Carlton, Kuningan, Jakarta. Solusi-solusi baru ini dibangun untuk mengoptimalkan biaya, performa, dan proteksi yang membantu perusahaan dalam menghadapi perkembangan data yang tak terelakkan. Solusi-solusi ini termasuk interoperabilitas Dell Compellent 16Gbps Fibre Channel dan Dell EqualLogic Unified Storage terbaru. Solusi-solusi ini merepresentasikan tonggak visi untuk sebuah arsitektur Fluid Daya yang dirancang untuk membantu pelanggan dalam mengelola data mereka secara efisien dan fleksibel.

Dell

Dengan menggunakan Dell Compellent, data perusahaan akan secara aktif dan pintar dikelola, serta mengoptimalkan penggunaan sumber daya data center. Hal ini memungkinkan perusahaan untuk beradaptasi secara konstan terhadap perubahan kondisi usaha yang terjadi. Secara bersamaan, arsitektur Fluid Data, virtualisasi storage, intelligent software, dan modular hardware memberikan efisiensi, kesederhanaan, dan keamanan data bagi perusahaan. Built-in intelligence dan otomatisasi juga memastikan data tersedia kapan pun dan di manapun saat dibutuhkan. Dell Compellent 16Gbps Fibre Channel merupakan sebuah teknologi baru yang membantu pelanggan untuk mempercepat kekuatan dari lingkungan Storage Area Network (SAN). Teknologi ini mendukung berbagai macam aplikasi yang dibutuhkan oleh perusahaan dan layanan cloud.

Menjawab pertumbuhan permintaan pelanggan akan storage, Dell mengoptimalkan teknologi yang diperoleh melalui akuisisi EqualLogic, yaitu dengan Dell EqualLogic FS7500. Ini merupakan solusi Network-attached Storage (NAS) terbaru yang memberikan scale-out dan unified platform storage untuk penerapan skala menengah. EqualLogic FS7500 menggunakan Dell Scalable File System yang menggabungkan feature-feature high-end, seperti advanced caching, load balancing, dan multithreading untuk proses I/O yang cepat.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…

Gaming

November 8, 2025 - 0

Square Enix Ingin Sertakan AI Dalam Proses Development Game

Square Enix ungkapkan rencana mereka untuk lebih banyak libatkan faktor…
November 8, 2025 - 0

Square Enix Gelar PHK Massal Untuk Restrukturisasi Publishing Global

Square Enix menjadi sorotan setelah laporan adanya PHK massal global,…
November 7, 2025 - 0

Penundaan Rilis Kedua GTA 6 Kembali Jatuhkan Harga Saham Take-Two Interactive

Penundaan rilis kedua untuk GTA 6 ternyata tidak hanya membuat…
November 7, 2025 - 0

GTA 6 Ditunda Lagi, Rilisnya Mundur ke November 2026

Rockstar Games kembali menunda rilis GTA 6, yang sebelumnya direncanakan…