MSI MOA 2011 Operation: Taipei – Tim Yunani Memimpin di Sesi Benchmark SuperPI 32M

Author
Deliusno
Reading time:
October 7, 2011

Kompetisi MSI MOA 2011 Operation: Taipei akhirnya sudah dimulai! Di ajang ini, setiap jago overclocker yang bertanding akan diuji kemampuannya untuk melakukan tiga macam benchmark. Ketiga benchmark tersebut adalah Super PI 32M, 3Dmark 11, dan 3Dmark2001 SE.

IMG 0166

Saat kompetisi berjalan kurang lebih 30 menit, sudah mulai terlihat tim mana yang memiliki CPU terbaik. Tim dari Yunani nampaknya mendapat CPU terbaik di kompetisi ini, memimpin dengan skor 6m15s! Di akhir sesi benchmark ini, tim Yunani memimpin sesi benchmark ini dengan 6m11.094.

Inilah berbagai Setup LN2 container (pot) para peserta.

IMG 0147

IMG 0150

IMG 0158

Meskipun benchmark 3DMark baru akan berlangsung kurang lebih 1 jam kemudian, sudah ada tim peserta yang sudah mempersiapkan sistemnya dengan GPU Pot. Benchmark 3DMark dilakukan untuk menguji kemampuan keseluruhan sistem, tetapi lebih menekankan kepada kemampuan VGA.

IMG 0151

Tim JagatReview OtakuClockers mulai mempersiapkan sistemnya dengan LN2 container.

P10708681
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…

Gaming

November 6, 2025 - 0

ARC Raiders Dinobatkan Sebagai Shooter Multiplayer Murni Terbaik di Dekade Ini

Tingginya nilai review untuk ARC Raiders menjadikannya shooter multiplayer murni…
November 6, 2025 - 0

Steam Deck Tambahkan Fitur Download Ketika Layar Dimatikan

Setelah sekian lama diminta oleh penggunanya, Steam Deck akhirnya tambahkan…
November 5, 2025 - 0

Paten Kontroversial Nintendo Diperiksa Ulang Kantor Paten Amerika

Perang paten Nintendo untuk menjegal Palworld di pengadilan akhirnya timbulkan…
November 5, 2025 - 0

Rumor: Fortnite Dikabarkan Bawa Kill Bill & Film Hollywood di Chapter 7

Dimulai dari The Simpsons, Fortnite diklaim akan condong kolaborasi bersama…