MSI Afterburner Untuk VGA AMD Radeon HD 7900 Dirilis

Reading time:
January 6, 2012
MSIAFB Logo

MSI baru saja merilis versi terbaru aplikasi overclocking graphics card andalan mereka, MSI Afterburner. Pada versi terbaru ini, MSI Afterburner telah mencapai versi 2.2.0 Beta 10. Salah satu peningkatan di versi terbaru ini adalah dukungan terhadap graphics card generasi terbaru AMD, AMD Radeon HD 7970. Berikut daftar perubahan pada MSI Afterburner 2.2.0 Beta 10.

  • Added AMD Tahiti graphics processors family support
  • Added core voltage control for reference design AMD RADEON 7970 graphics cards with CHL8228 voltage regulators
AMD Radeon HD 7970 Tahiti XT GPU
  • MSI On-Screen Display server has been upgraded to version 4.3.0. New version gives you the following improvements:

  1. Added new profile settings allowing to limit the framerate independently during gaming and during videocapture. Limiting the framerate during gaming can help to reduce the power consumption as well as it can improve gaming experience due to removing unwanted microstutteing effect caused by framerate fluctuations. Limiting the framerate during videocapture can improve resulting video smoothness
  2. Added Vector 3D On-Screen Display rendering mode support for OpenGL applications
  3. Added Raster 3D On-Screen Display rendering mode support for multithreaded OpenGL applications (e.g. ID Software’s Rage)
  4. Added workaround for AMD Direct3D driver issues causing OSD to be invisible in Direct3D8 and Direct3D9 applications when using Raster 3D On-Screen Display rendering mode

  • Now unofficial overclocking can be enabled without typing in the EULA into the configuration file. In this case the EULA is displayed and you’re forced to accept it during MSI Afterburner startup
  • Added power user oriented command line switches allowing to extend Overdrive clock limits on AMD graphics cards attached to Windows desktop

Berikut tampilan MSI Afterburner 2.2.0 Beta 10 dengan AMD Radeon HD 7970.

MSIAFB1

Ini merupakan MSI Afterburner 2.2.0 Beta 10 pada mode normal. Pada mode ini, clock maksimal AMD Radeon HD 7970 sama dengan clock maksimal pada menu Overdrive Catalyst Control Center.

MSIAFB2

Sedangkan ini adalah mode “Unofficial Overclocking”, AMD Radeon HD 7970 dapat mencapai clock lebih tinggi dibandingkan clock maksimal pada menu Overdrive Catalyst Control Center

Tertarik mencoba? Anda dapat men-download-nya di sini.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…

Gaming

November 4, 2025 - 0

Rumor: Fortnite Akan Kedatangan Spongebob Squarepants di Season 7

Gelar rajanya kolaborasi yang dipegang Fortnite tampaknya semakin kokoh, dengan…
November 4, 2025 - 0

Battlefield 6 Tambahkan Mode Relaksasi Berisi Pemain Bot

Battlefield 6 tambahkan mode baru yang lebih santai untuk pemain…
November 4, 2025 - 0

ARC Raiders Kelewat Sukses Sampai Buat Servernya Kewalahan

Kesuksesan besar ARC Raiders justru membuat game ini menjadi korban…
November 4, 2025 - 0

NetEase Tutup Studio MMORPG Miliknya, Hanya 2 Tahun Setelah Didirikan

Baru juga 2 tahun berdiri, studio developer MMORPG Fantastic Pixel…