Preview Singkat AMD Radeon ASUS HD 7870 “Pitcairn XT” DirectCU II TOP

Reading time:
March 30, 2012

“Sweet Spot”, istilah ini merupakan tingkatan kelas graphics card yang paling menarik bagi sebagian besar gamer. Produk pada kelas ini mampu menawarkan performa yang mendekati kelas High End, tetapi masih dengan pricing yang tidak terlalu membebani para mainstream user. Kali ini kami mendapatkan kesempatan dari ASUS untuk menguji produk AMD Radeon kelas Sweet Spot milik mereka, yaitu ASUS HD 7870 DirectCU II TOP, atau seri graphics card yang dikenal menggunakan GPU Pitcairn XT.

ASUS HD7870 07

Selain HD 7870 ini, ASUS juga mengirimkan “adiknya”, HD 7850 Pitcairn Pro, kepada Lab JagatReview untuk diujikan, tetapi untuk kali ini mari kita lihat terlebih dahulu preview singkat dari HD 7870 terlebih dahulu sambil kami menyelesaikan pengujian kedua graphics card kelas “Sweet Spot” dari AMD ini. Silahkan simak galeri foto dari produk ASUS ini berikut.

 

ASUS HD7870 01
Kemasan graphics card ASUS dengan desain yang sudah tidak asing lagi.
ASUS HD7870 03
Feature-feature yang ditawarkan graphics card ini tertera pada bagian depan bawah kemasan.
ASUS HD7870 02
Di bagian belakang kemasan, ASUS menjelaskan beberapa feature yang diberikan, seperti DirectCU II, GPU Tweak, dan multi display.
ASUS HD7870 04
Di balik kemasan luar, terdapat box hitam yang menyimpan rapi graphics card dan perlengkapan dari produk ASUS ini.
ASUS HD7870 05
Graphics card tersimpan dengan rapi dan aman, dilindungi busa di sekeliling box.
ASUS HD7870 06
ASUS menyediakan perlengkapan yang cukup minimalis untuk graphics card ini.
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…
October 19, 2025 - 0

Laptop Gaming Tidak Hanya untuk Gamer! Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 2

Siapa bilang Laptop Gaming itu cuman buat Gamer! Siapa bilang…

Gaming

October 28, 2025 - 0

Game Eksklusif PlayStation Akan Bisa Dimainkan di Console Next-gen Xbox

Arsitektur console next-gen Xbox dikabarkan akan bisa memainkan game eksklusif…
October 28, 2025 - 0

Rumor: Sonic CD Dikabarkan Akan Jadi Nama Film Baru Sonic

Film keempat dari Sonic the Hedgehog dikabarkan akan diubah menjadi…
October 28, 2025 - 0

Pemain Marvel Rivals di Steam Meningkat Jumlahnya Berkat Zombie PVE

Berkat hadirnya PVE melalui mode zombie di event Halloween, jumlah…
October 28, 2025 - 0

Halo Campaign Evolved Melangkah ke Ranah PlayStation 5

Setelah 24 tahun menjadi ikon Xbox, remake dari Halo pertama,…