Kerja Sama dengan Paramount, Google Inks Sediakan 500 Judul Film di Google Play dan YouTube

Reading time:
April 6, 2012

Tren menyaksikan film dengan cara streaming atau mengunduhkan melalui cloud memang dinikmati banyak pihak, khususnya mereka yang sehari-hari berkutat di depan PC dan memiliki konesi Internet yang supercepat. Untuk apa merepotkan diri keluar rumah untuk membeli film dalam bentuk fisik (DVD) jika kita bisa menemukannya hanya dengan beberapa kali klik? Itulah fungsi sebenarnya dari teknologi cloud yang dimanfaatkan Google untuk menyediakan layanan penyewaan film.

Paramount Pictures Logo

 

Melihat masa depan pasar film online yang sepertinya semakin cerah, Google menambah koleksi Google Inks dengan menambah lebih dari 500 judul film yang merupakan film-film yang diproduksi oleh Paramount Pictures. Dengan begitu, jumlah film yang bisa disewa melalui Google Play jumlahnya mencapai ribuan.

Sebelumnya, Google Inks telah bekerja sama dengan studio lainnya, seperti Disney, Warner Brothers, 20th Century Fox, Universal Pictures, dan Sony Pictures. Dengan begitu, saat ini Google Inks telah bekerja sama dengan lima—dari enam—studio besar perfilman dan lebih dari sepuluh studio film independen.

Film-film yang disediakan di Google Play bersifat sewaan yang dipatok dengan harga tertentu—sesuai lokasi kosumen. Dibandingkan harus membeli bentuk fisik, banyak orang memilih untuk menyaksikan sebuah film langsung dari layar perangkat pribadi mereka masing-masing tanpa harus menambah satu atau dua barang baru yang tidak bisa didaur ulang.

Maka, jangan ragu untuk mengambil tablet atau smartphone Android Anda dan mulailah memilih film-film yang ditawarkan oleh Google!

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…

Gaming

October 28, 2025 - 0

RV There Yet? Terjual Lebih Dari Sejuta Copy Dalam Seminggu di Steam

RV There Yet? menjadi sensasi indie terbaru di Steam, telah…
October 28, 2025 - 0

Battle Royale Vampire TM Bloodhunt Akan Ditutup Pada 2026

Game Battle Royale Vampire: The Masquerade - Bloodhunt akan ditutup…
October 28, 2025 - 0

Game Eksklusif PlayStation Akan Bisa Dimainkan di Console Next-gen Xbox

Arsitektur console next-gen Xbox dikabarkan akan bisa memainkan game eksklusif…
October 28, 2025 - 0

Rumor: Sonic CD Dikabarkan Akan Jadi Nama Film Baru Sonic

Film keempat dari Sonic the Hedgehog dikabarkan akan diubah menjadi…