Preview CM Storm Trooper: Casing Gaming FULL TOWER XL-ATX

Reading time:
May 25, 2012

Belakangan ini, mulai sering bermunculan motherboard-motherboard High-end berukuran XL-ATX yang didesain khusus untuk memenuhi kebutuhan para PC Gamer Enthusiast. Motherboard XL-ATX ini memiliki ukuran yang lebih panjang dan lebar daripada motherboard ATX biasanya sehingga membutuhkan casing dengan ukuran dan desain yang khusus pula untuk menampungnya.

Untuk memenuhi kebutuhan PC Gamer Enthusiast yang membutuhkan casing mumpuni yang mampu menampung motherboard XL-ATX ini, divisi khusus gaming CoolerMaster, CM Storm-pun akhirnya merilis casing gaming terbaru milik mereka, CM Storm Trooper. CM Storm Trooper ini telah didesain khusus agar dapat memuat motherboard gaming berukuran XL-ATX, walaupun memiliki ukuran besar dan berbobot berat, CM Storm ini masih diberi gagang pegangan pada bagian atas casing ini untuk meningkatkan mobilitasnya. Mobilitas di sini maksudnya adalah untuk mempermudah membawanya ke dalam acara-acara LAN-party. Sambil menunggu review casing ini selesai, berikut sedikit preview dari kami.

Spesifikasi

Spesifikasi CM Trooper

Gallery

CM Trooper 1

 

CM Trooper 2 CM Trooper 3

Bagian depan CM Storm Trooper

CM Trooper 5

Side panel kiri CM Storm Trooper

 

CM Trooper 6 CM Trooper 9

Bagian belakang CM Storm Trooper

CM Trooper 10

Sidepanel kanan CM Storm Trooper

CM Trooper 11

Bagian atas CM Storm Trooper

CM Trooper 13

Pada bagian atas casing ini, diberi pegangan khusus untuk mempermudah pengguna memindahkan casing ini ke mana saja

CM Trooper 14 CM Trooper 15

Filter Anti-debu yang mudah dilepas dan dipasang, hal ini mempermudah proses pembersihan filter ini

CM Trooper 16

Fitur Storm Guard yang memberikan keamanan lebih pada gaming-gaming gear kesayangan Anda, seperti mouse, headset dan keyboard. Fitur ini akan mengunci kabel-kabel gaming equipmentdengan cara menyelipkan kabel-kabelnya pada fitur ini. Memang fitur ini memberi keamanan lebih, tetapi bukan berarti 100% bebas pencurian, hanya sekadar mempersulit dan mengulur waktu saja.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…

Gaming

October 30, 2025 - 0

Embark Studios Siapkan 2 Game Baru Pasca ARC Raiders

Seakan tak ingin kehilangan momentum, Embark Studios sudah siapkan 2…
October 30, 2025 - 0

Prototype Pokemon Pokopia Bocor ke Internet, Lengkap Dengan Source Code

Nintendo dihantam kabar buruk, dengan bocornya source code dari prototype…
October 30, 2025 - 0

MMORPG New World Aeternum Resmi Dihentikan Pengembangannya

Pasca PHK massal di Amazon Games, MMORPG New World Aeternum…
October 29, 2025 - 0

Anchor, Game Indie Survival Multiplayer Yang Gabungkan Rust dan Subnautica

Pecinta game survival online kembali dimanjakan dengan Anchor, game indie…