Microsoft Surface Tablet vs The New iPad vs Samsung Galaxy Note 10.1

Author
Bimanto
Reading time:
October 17, 2012
fd732655 e260 4059 b05c a40093696060

Waktu peluncuran Microsoft Surface sudah semakin dekat, apakah Anda bersemangat menanti perangkat besutan Microsoft ini? Cukup menarik menurut kami, mengingat inilah perangkat ini akan menggunakan operating system Windows RT yang baru akan di luncurkan juga oleh Microsoft. Di saat pasar tablet sedang memanas, Microsoft ikut turun dalam persaingan antara iOS dan Android yang sedang merajai operating system di kelas tablet.

Kami akan mencoba memberikan gambaran bagaimana komparasi perbandingan dari tiga tablet Microsoft Surface, Apple iPad, dam Samsung Galaxy Note. Ketiga tablet ini akan bertemu langsung dalam persaingan di pasaran mengingat ketiga tablet tersebut mengusung ukuran layar yang tidak jauh berbeda. Anda dapat melihat bagaimana spesifikasi dan harga ketiga tablet tersebut di bawah ini dan siap mengambil ancang-ancang untuk perangkat tablet berikut.

 

26249 01 microsoft s surface tablet compared to the competition how does it fare

Microsoft Surface akan menggunakan layar touch screen berukuran 10.6″ dengan resolusi HD 1366×720, memang tampilan layarnya tidak akan seindah yang menggunakan retina display, kurang lebih ukuran ini biasa di gunakan pada layar LCD baik itu monitor desktop atau notebook. Terkait kinerja, kami tidak dapat membandingkannya, mengingat ketiga tablet tersebut menggunakan OS yang berbeda, tetapi dengan penggunaan NVIDIA T30 SoC dirasakan cukup mumpuni menjalankan OS Windows RT, mengingat prosesor ini mmempunyai inti quad core. Sedikit di sayangkan adalah, kamera yang terpasang memiliki kemampuan di bawah pesaingnya.

Memang tidak ada yang sempurna, mengingat kebutuhan pengguna beraneka ragam. Beberapa keuntungan bagi Microsoft Surface adalah banyak orang telah terbiasa menggunakan Microsoft Windows jauh sebelum Microsoft Surface digaungkan oleh Microsoft, berbagai aplikasi juga akan banyak tersedia bagi operating system besutan Microsoft ini. Touch cover yang diusungnya juga cukup menarik, selain melindungi layar, perangkat ini juga dapat di gunakan sebagai keyboard. Satu yang tidak dapat di tawarkan oleh pesaingnya adalah Microsoft memberikan Office Home and Student 2013 langsung di dalam OS Windows RT.

sumber

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 10, 2025 - 0

Halo Infinite Akan Berikan Update Besar Terakhirnya

Setelah 4 tahun semenjak rilis, Halo Infinite akhirnya hentikan pengembangan,…
November 10, 2025 - 0

NetEase Tutup Bad Brain Games Studios Setelah 2 Tahun Berdiri

NetEase kembali tutup studio miliknya, Bad Brain Games Studios, setelah…
November 10, 2025 - 0

Silent Hill 2 Remake Untuk Xbox “Tak Sengaja” Dibocorkan Microsoft Store

Sekali lagi kecerobohan internal berikan kabar baik, dengan bocornya tanggal…
November 10, 2025 - 0

T1 Raih Juara League of Legends Worlds 2025 Lewat Final Epik Lawan KT Rolster

T1 tegaskan posisinya sebagai tim terbaik di League of Legends…