Membangun PC Gaming Mini-ITX dengan Prosesor AMD A6-5400K dan MSI FM2-A75IA-E53

Spesifikasi Lengkap

DSC08573s

Berikut ini spesifikasi lengkap dari sistem kami :

  • CPU: AMD APU Dual-Core A6-5400K
  • Motherboard: MSI FM2-A75IA-E53
  • RAM: Kingston HyperX DDR3-1600 2x 4GB
  • VGA: Radeon HD 7540D (integrated, share memory 512MB )
  • SSD: Corsair Force GT 120GB
  • Casing + PSU: In Win BQ669 + 120W PSU
  • CPU Cooler: Stock HSF
  • OS: Windows 7 Ultimate SP1 64-bit

Dan berikut inilah bentuk jadi dari sistem yang sudah dirakit :

DSC08577s
DSC08578
* High Resolution – Klik untuk Memperbesar *
DSC08575s DSC08572s

Disini, motherboard bisa dipasangkan ke casing tanpa masalah yang berarti, SSD pun bisa dipasang ke bracket di salah satu sisi casing dengan menjaga kerapian kabel SATA. Hanya saja, konektor front panel USB dan audio dari casing tidak bisa dipasang ke motherboard karena kabelnya yang terlalu pendek. Kami memutuskan untuk menggunakan heatsink fan (HSF) stock karena cukup sulit mencari pendingin low-profile yang bisa masuk ke dalam casing mini ini.

Setting + Konfigurasi

Konfigurasi yang kami lakukan di BIOS berupa :

  • Set Integrated Graphics (IGP) Share Memory ke 512MB (bila dirasa perlu, setting ke 1 GB juga bisa dilakukan, walau pada semua skenario game test yang kami uji, perubahan dari share 512 MB ke 1 GB tidak membawa perubahan yang berarti)
  • Set RAM XMP ke ‘Enabled’, untuk mengaktifkan Xtreme Memory Profile yang akan men-setting memori sistem ke konfigurasi DDR3-1600, CL9-9-9-27 1T

Berikut ini adalah Screenshot dari CPU-Z dan GPU-Z yang menunjukkan konfigurasi final dari sistem mini-ITX kami :

CPU-Z

A6 5400K Summary
*klik untuk memperbesar*

GPU-Z

A6 5400K Summary GPU

Bagaimana dengan performanya? Simak halaman berikutnya!

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Bodi Axioo Hype-R X8 OLED Form Factor Clamshell atau Laptop…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Bodi Acer Swift Go 14 AI Form Factor Clamshell atau…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…

Gaming

November 8, 2025 - 0

Square Enix Ingin Sertakan AI Dalam Proses Development Game

Square Enix ungkapkan rencana mereka untuk lebih banyak libatkan faktor…
November 8, 2025 - 0

Square Enix Gelar PHK Massal Untuk Restrukturisasi Publishing Global

Square Enix menjadi sorotan setelah laporan adanya PHK massal global,…
November 7, 2025 - 0

Penundaan Rilis Kedua GTA 6 Kembali Jatuhkan Harga Saham Take-Two Interactive

Penundaan rilis kedua untuk GTA 6 ternyata tidak hanya membuat…
November 7, 2025 - 0

GTA 6 Ditunda Lagi, Rilisnya Mundur ke November 2026

Rockstar Games kembali menunda rilis GTA 6, yang sebelumnya direncanakan…