Suasana Persiapan Intel OC Weekend Series Ketiga!

Reading time:
March 14, 2014

Malam ini, tim panitia OC Weekend kembali menyiapkan berbagai hal yang akan mendukung terselenggaranya OC Weekend besok. Acara training extreme overclocking yang diadakan di akhir minggu berkat dukungan dari Intel, Gigabyte, MSI, Asus, ASRock, Corsair, Cooler Master, Seagate, dan Philips ini sebelumnya telah diselenggarakan 2 kali sepanjang bulan Maret ini. OC Weekend yang akan diselenggarakan besok ini akan menjadi acara ketiga di rangkaian Intel OC Weekend Series dan akan dijalani dengan menggunakan motherboard dari MSI, Z87 MPower SP.

OC Weekend 1
Tim dari Alfa Arta Andhaya, distributor MSI, secara khusus datang ke arena dan memberikan sedikit sentuhan untuk ruangan acara.

Tim panitia yang dipimpin oleh kapten tim Jagat OC, Alva Jonathan, sudah memastikan seluruh perlengkapan lomba, yaitu prosesor Core i7-4770K, motherboard, RAM Corsair Vengeance Pro DDR3-2133 2 x 4 GB, HDD Seagate Barracuda 500 GB, PSU Cooler Master Silent Pro 1300 W, serta monitor Philips 23″ yang akan digunakan semua bekerja dengan baik. Selain itu, tim panitia juga menyiapkan pendingin LN2 yang akan digunakan telah tersedia dan cukup untuk seluruh sesi acara.

OC Weekend 2

Terakhir, tim panitia juga melakukan pengundian tim untuk turnamen mini di acara OC Weekend. Seperti minggu lalu, pengundian peserta ini terpaksa dilakukan lebih awal karena adanya integrasi scoreboard turnamen ini ke situs resmi HWBOT, salah satu wadah komunitas overcloking terbesar di dunia. Berikut ini adalah video dari sesi pengundian tim tersebut:

Hasil pengundian:

  • Team A: Eko Puryanto & Stephanus Salomo
  • Team B: M Fahmi & Krisno Sotanto
  • Team C: Adi Nurhasan & Bambang Anggoro
  • Team D: Cuk Darmawan & Rony Douglas
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 8, 2025 - 0

Square Enix Ingin Sertakan AI Dalam Proses Development Game

Square Enix ungkapkan rencana mereka untuk lebih banyak libatkan faktor…
November 8, 2025 - 0

Square Enix Gelar PHK Massal Untuk Restrukturisasi Publishing Global

Square Enix menjadi sorotan setelah laporan adanya PHK massal global,…
November 7, 2025 - 0

Penundaan Rilis Kedua GTA 6 Kembali Jatuhkan Harga Saham Take-Two Interactive

Penundaan rilis kedua untuk GTA 6 ternyata tidak hanya membuat…
November 7, 2025 - 0

GTA 6 Ditunda Lagi, Rilisnya Mundur ke November 2026

Rockstar Games kembali menunda rilis GTA 6, yang sebelumnya direncanakan…