Review Axioo PICOpad 7 3G: Tablet Android Lokal dengan Body Tipis

Reading time:
April 25, 2014

Kesimpulan

Untuk bisa menjadi salah satu tablet Android lokal yang populer, apa yang ditawarkan Axioo PICOpad7 3G memang tergolong baik. Paduan antara kualitas casing yang mumpuni dengan performa yang boleh dibilang cukup untuk memenuhi segala kebutuhan dasar pengguna tablet, membuat PICOpad 7 3G punya potensi untuk bersaing di Indonesia. Apalagi dengan nama Axioo yang sudah dikenal oleh masyarakat.

Axioo memang tak banyak menghadirkan feature-feature yang membuat tablet Android ini punya nilai plus tersendiri. Satu hal yang perlu diingat adalah PICOpad 7 3G bisa digunakan untuk menelepon. Walaupun demikian, mungkin tidak banyak pengguna yang mencari fungsi layaknya telepon genggam ini di perangkat tablet. Selain itu, masalah kami temukan ketika sedang mengisi ulang daya baterai, dimana layar PICOpad 7 3G menjadi tidak berfungsi dengan baik. Ini disebabkan oleh kualitas kabel pada charger bawaan yang buruk. Setelah kami menggantinya dengan charger lain, semua kembali normal.

Dengan banderol Rp 2.399.000, Axioo PICOpad 7 3G memang bukan yang termurah jika dibandingkan dengan tablet lainnya dari segi harga. Akan tetapi, apa yang disajikan Axioo di tabletnya kali ini tak bisa dipandang sebelah mata. Anda yang mencari tablet terjangkau dengan performa yang mumpuni serta desain yang tidak murahan menjadikan PICOpad 7 3G bisa masuk dalam daftar pilihan Anda.

Kelebihan:

+ Build quality tergolong cukup baik

+ Body tipis

+ Responsif

+ Layar IPS

+ 3G

+ Bisa untuk menelepon

Kekurangan:

– Hasil kamera jauh dari kata memuaskan

– Kualitas kabel pada charger bawaan tidak bagus

Data Teknis

Memori MediaTek MT8389 dengan prosesor quad-core Cortex-A7 1.2Ghz dan GPU PowerVR SGX 544MP / Internal 8GB – RAM 1GB
Format Video MP4, AVI, MKV, WMV
Format Audio MP3, WAV, WMA
Format  Gambar JPG, BMP, PNG
Layar 7,85 inci dengan resolusi 1024 x 768
Kamera Utama / Depan 2MP / VGA
Interface MicroUSB
Koneksi nirkabel Wi-Fi (802.11 b/g/n), Bluetooth
Dimensi 200 x 134 x 7,9mm
Daya Tahan Baterai 4 jam 37 menit (video playback)
Produsen Axioo
Website http://www.axiooworld.com/region/index.php
Harga Rp 2.399.000
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Bodi Axioo Hype-R X8 OLED Form Factor Clamshell atau Laptop…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Bodi Acer Swift Go 14 AI Form Factor Clamshell atau…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…

Gaming

November 11, 2025 - 0

Rumor: MiHoYo Dikabarkan Akan Mengembangkan Game MMO Fantasy

Ekspansi miHoYo tampaknya semakin agresif, dengan munculnya kabar kreator Genshin…
November 11, 2025 - 0

Sony Siapkan PlayStation State of Play November, Fokuskan Game Jepang & Asia

Seperti biasa, Sony mendadak kabarkan akan gelar PlayStation State of…
November 11, 2025 - 0

Serial TV Mass Effect Akan Bawa Cerita Baru, Tinggalkan Kisah Shepard

Bioware pastikan serial TV Mass Effect garapan Amazon tak akan…
November 11, 2025 - 0

Elden Ring: Nightreign Akan Dapat DLC Sebelum Tahun Fiskal 2025 Berakhir

Kesuksesan Elden Ring: Nightreign berhasil membujuk From Software untuk membuat…