Review Lenovo ThinkCenter E93z: AIO Layar Besar yang Lengkap
Kinerja
PCMark 7

Cinebench R11.5

Kinerja yang di tawarkan oleh AIO Lenovo ThinkCenter E93z bisa dikatakan cukup tinggi sehingga Anda dapat menjalankan berbagai aplikasi menengah ke atas dengan baik di perangkat ini.
Baterai Life Rating

Untuk sebuah perangkat dengan layar berukuran cukup besar dengan spesifikasi tinggi, Lenovo ThinkCenter E93z cukup irit daya ketika dalam keadaan full load. Dalam keadaan idle, AIO ini hanya memerlukan daya sebesar 45 Watt dan ketika Anda menggunakan dalam keadaan penuh, AIO ini hanya menghabiskan daya di kisaran 76 Watt.
Tags:
Load Comments













