Mercedez Benz Ganti Robot Dengan Manusia di Pabrik Mereka

Reading time:
February 26, 2016

Akhir akhir ini banyak pabrikan besar mulai mengaplikasikan tenaga computer yang dihubungkan dengan robot untuk mengerjakan pekerjaan yang biasa dilakukan manusia. Pemilihan pabrikan besar pada robot karena alasan prediksi efisiensi, produktifitas yang lebih tinggi, juga karena robot tidak mengenl lelah juga sangat minim dalam melakukan eror atau kesalahan, tapi berbeda dengan pabrikan besar satu ini.  Merzedez Benz akan melakukan perubahan besar dengan mulai menggantikan robot kembali pada tenaga manusia.

Mercyy
Apa alasan besar pabrikan Mercedez Benz dalam pergantian ini?  Fenemona ini timbul dikala munculnya beragam pilihan konsumen atau selera yang sangat variatif, mesin dan robot mulai kesulitan  beradaptasi akan hal ini. Karena banyaknya model, kustomisasi,  contohnya Mercedez sendiri menambah 30 model berbeda dalam 10 tahun terakhir.

Markus


“ Robot ternyata sangat sulit beradaptasi dengan lingkungan perubahan yang dramatiis dan kompleks,… Varian permintaan konsumen  kami terlalu rumit untuk sebuah mesin melalukannya, Dengan opsi yang berbeda dan perubahan yang  sangat cepat kami kira tenaga manusia akan lebih cocok menanganinya” 
Begitu komentar Markus Schaefer yang menjabat pabrik produksi di kota Sindelfingen Jerman.


Mercedez juga memprediksi pengadopsian pabrikan besar pada robot dan mesin membuat pengangguran bertambah marak dalam 30 tahun terakhir.


Mercy

Ketika manusia kembali aktif dalam bagian produksi, bukan berarti mesin akan dipensiunkan, tapi hanya dikurangi kapasitasnya, dan pekerjaannya akan bahu membahu dengan manusia. Markus Schaefer juga menargetkan produksi yang sebelumnya 61 jam dapat dikurangi hingga 30 jam dan beliau sangat percaya bahwa manusia yang bekerja sama dengan mesin dapat melakukannya. Sebagai contoh seorang pekerja manusia dengan mesin ringan dapat menginstall perangkat display disebuah varian mobil, peran ini sama dengan menggantikan 2 robot  “Dengan cara ini kami juga bisa menekan biaya, dan menolong banyak orang untuk dapat bekerja kembali “ Begitu tambah Markus

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…
October 19, 2025 - 0

Laptop Gaming Tidak Hanya untuk Gamer! Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 2

Siapa bilang Laptop Gaming itu cuman buat Gamer! Siapa bilang…

Gaming

October 25, 2025 - 0

Update Counter-Strike Kacaukan Pasar Skin, Timbulkan Kerugian Besar

Akibat update Counter-Strike 2 terbaru, harga skin langka di marketplace…
October 25, 2025 - 0

AKG Entertainment Hadirkan Toys Funism Pokémon & Maltese PupSnap

AKG Entertainment memperluas produknya di Indonesia dengan merilis dua seri…
October 25, 2025 - 0

Microsoft Minta Xbox Dapatkan Keuntungan di Atas Batas Standar

Kebijakan baru terkait target profit untuk Xbox menjadi penyebab kenaikan…
October 25, 2025 - 0

Pokemon Legends: Z-A Cetak Rekor Penjualan Game di Nintendo Switch 2

Seminggu setelah rilisnya, Pokemon Legends: Z-A berhasil cetak rekor penjualan…