Game PSP Apa yang Diinginkan Gamer di PS3?

Reading time:
July 28, 2011
PSP remaster logo

Game Remastered memang menjadi fenomena yang hangat di industri game belakangan ini. Beberapa game yang berkualitas dan sukses di masa lalu dihidupkan kembali melalui sedikit perombakan grafis dan dijual kembali ke pasar. Semuanya agar game-game ini mampu menjalankan visualisasi high-definition yang lebih dekat dengan teknologi masa kini. Salah satunya adalah yang berusaha dilakukan Sony untuk PSP dan Playstation 3 nya.

Banyak developer yang melihat fenomena ini sebagai potensi untuk menghasilkan keuntungan ekstra dengan cara cepat. Proses pengerjaan singkat dan potensi keuntungan yang besar menjadi daya tarik tersendiri. Namun tidak sedikit developer yang justru tampil tenang, seolah tidak melirik kesempatan ini sama sekali. Salah satunya adalah Square Enix. Dengan beberapa judul besar yang sukses di PSP, perusahaan asal Jepang ini sepertinya tak ambil pusing. Sementara di pihak yang lain, para gamer sudah mendambakan port game PSP kesukaan mereka.

kingdom hearts birth by sleep

Melalui sebuah polling, majalah game Jepang – Famitsu memperlihatkan bagaiamana gamer Jepang begitu antusias dengan port game PSP dari Square Enix. Ada tiga game yang menempati urutan pertama, yakni Kingdom Hearts Birth of Sleep, Final Fantasy VII Crisis Core, dan Dissidia Duodecim Final Fantasy. Berada di urutan setelahnya adalah Gundam Next Plus dan God Eater Burst. Saya sendiri heran, kenapa tidak ada yang menyebutkan 3rd Birthday? Benarkah tidak ada yang tertarik melihat Aya Brea dalam kualitas HD dengan pakaiannya yang terkoyak di seluruh tubuh?

aya brea shower

Source: Andriasang

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…

Gaming

November 1, 2025 - 0

Silent Hill 2 Remake Dapatkan Rating ESRB di Xbox

Gamer Xbox tampaknya akan bisa menikmati Silent Hill 2 Remake,…
November 1, 2025 - 0

Netflix Dikabarkan Berusaha Akuisisi Warner Bros Games

Demi memperluas kekuatan di industri gaming, Netflix dikabarkan tertarik untuk…
November 1, 2025 - 0

Tencent Serang Keabsahan Karakter Aloy Terkait Tuntutan Light of Motiram

Setelah Sony serang Tencent atas tuntutan terhadap Light of Motiram,…
November 1, 2025 - 0

Fortnite Hadirkan Fitur Companion Pada Mini Season The Simpsons

Setelah cukup lama ada di ranah rumor, akhirnya Epic Games…