Review Sony Xperia Go: Smartphone Android Tahan Air dan Debu

Reading time:
September 15, 2012

Kesimpulan

Bingung mencari smartphone yang bisa dipakai saat berolah raga? Smartphone Android dari Sony Mobile yang satu ini mungkin dapat menjadi alternatif pilihan dalam belanja perangkat multimedia Anda. Dengan sertifikasi IP67, smartphone ini mampu bertahan dari air dan debu.

Kinerja smartphone ini tergolong sangat baik. Dengan menggunakan resolusi yang lebih rendah, game-game yang ada dapat berjalan lebih lancar. Kinerja aplikasi yang langsung berhubungan dengan CPU pun juga akan terasa lebih baik berkat dukungan dual core Cortex A9 yang dipakai pada NovaThor U8500 ini.

Dengan layar 3,5 inci, smartphone ini sangat pas untuk ditaruh dikantong saat berolah raga. Oleh sebab itu, untuk Anda yang gemar berolah raga, smartphone ini cocok untuk Anda. Anda yang gemar berekreasi pun juga dapat membawa smartphone ini tanpa harus memikirkan masalah kantong Anda yang basah karena keringat. Walaupun begitu, bagi Anda yang membutuhkan layar lebih besar, dapat memilih model lainnya.

Kelebihan

+ Kinerja tinggi

+ Responsif

+ Upgradeable ke ICS

+ Harga terjangkau

+ Tahan air dan debu

Kekurangan

– Masih Gingerbread

– Resolusi layar rendah

– Tombol kamera

Data Teknis

Prosesor ST Ericsson NovaThor U8500 dengan prosesor Cortex A9 Dual Core 1 GHz dan graphics Mali 400MP
Format Video H.264, MPEG4, WMV, AVI
Format Audio MP3, MP4, WMA, AAC, AAC+, WAV, MIDI, OGG
Format  Gambar JPG, BMP, PNG
Layar Capacitive 3,5 inci dengan resolusi 320 x 480
Kamera Utama / Depan 5 MP AutoFocus
Interface MicroUSB
Koneksi nirkabel Wi-Fi (802.11 b/g/n), Bluetooth 3.0
Dimensi dan Bobot 111 x 60.3 x 9.8 mm / 110 gram
Daya Tahan Baterai 382 Menit
Produsen Sony Mobile
Website http://www.sonymobile.com
Harga Rp. 2.999.000
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…

Gaming

November 4, 2025 - 0

Rumor: Fortnite Akan Kedatangan Spongebob Squarepants di Season 7

Gelar rajanya kolaborasi yang dipegang Fortnite tampaknya semakin kokoh, dengan…
November 4, 2025 - 0

Battlefield 6 Tambahkan Mode Relaksasi Berisi Pemain Bot

Battlefield 6 tambahkan mode baru yang lebih santai untuk pemain…
November 4, 2025 - 0

ARC Raiders Kelewat Sukses Sampai Buat Servernya Kewalahan

Kesuksesan besar ARC Raiders justru membuat game ini menjadi korban…
November 4, 2025 - 0

NetEase Tutup Studio MMORPG Miliknya, Hanya 2 Tahun Setelah Didirikan

Baru juga 2 tahun berdiri, studio developer MMORPG Fantastic Pixel…