Blackberry Passport Resmi Diluncurkan di Indonesia

Reading time:
November 13, 2014
Blackberry Passport - Launch

Blackberry saat ini masih menunjukkan giginya dengan mengeluarkan smartphone terbaru mereka. Ditujukan untuk kelas premium, Blackberry meluncurkan smartphone dengan nama Passport. Peluncuran Blackberry Passport ini dilakukan pada tanggal 11 November 2014 bertempat di Empirica, Lot 8, SCBD.

Blackberry Passport

BlackBerry Passport mengedepankan beberapa feature terbaru mereka antara lain:

  • BlackBerry Blend: menggabungkan pesan dan konten yang ada di smartphone BlackBerry ke dalam komputer dan tablet. Pengguna mendapatkan notifikasi pesan secara langsung, membaca dan menjawab pesan kantor dan pribadi, dan mendapat akses ke dokumen, kalender, kontak, BBM dan media secara langsung di perangkat apapun dan tetap didukung BlackBerry
  • Layar Beresolusi Tinggi Berbentuk Kotak: BlackBerry Passport memiliki layar persegi berukuran 4.5 inci dengan rasio 1:1, 1440×1440 pixel, dan Corning Gorilla Glass 3.
  • Keyboard Fisik BlackBerry: Tidak hanya untuk mengetik, keyboard pada Passport bisa juga digunakan untuk touch pad.
  • BlackBerry 10 OS 10.3: BlackBerry Passport datang dengan BlackBerry 10.3 terbaru, yang memiliki fitur-fitur terbaru seperti BlackBerry Assistant, BlackBerry Blend dan Amazon Appstore.
  • Terbaik dalam Hal Ketahanan Baterai: Kapasitas 3450 mAh yang mampu bertahan sampai 30 jam pengunaan.
  • Blackberry App World dan Amazon App Store: Mendukung toko aplikasi Android
  • BlackBerryAssistant: BlackBerry Assistant merupakan asisten digital pertama dari BlackBerry yang dapat digunakan dengan perintah suara atau teks untuk membantu para pengguna mengelola email kantor dan email pribadi, kontak, kalender serta aplikasi asli BlackBerry 10.

BlackBerry Passport tersedia di pasaran Indonesia mulai tanggal 14 November 2014, dan secara ekslusif untuk pelanggan Indosat dan XL mulai tanggal 16 November 2014 di BlackBerry Lifestyle store dan juga melalui distributor resmi, PT. Telematika Artha Mandiri (TAM). Dan untuk harganya, Blackberry menjual perangkat yang satu ini dengan MSRP Rp9.599.000.

 

 

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

December 15, 2025 - 0

Review ASUS ProArt P16 (H7606WW): Kencang Tanpa Kompromi Buat Kreator

Laptop buat cari duit itu harusnya tak hanya kencang, tapi…
December 11, 2025 - 0

Review Infinix XBOOK B14: Harga Terjangkau, Performa Mumpuni, Cocok Buat Sekolah, Kuliah dan Kerja

Ini adalah laptop terbaru dari Infinix, yang bukan hanya terjangkau,…
December 6, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming Part 6 feat. HP: Main Game Lebih Kencang dengan AI!

AI yang satu ini mungkin akan kalian sukai. Tenang, AI…

Gaming

December 15, 2025 - 0

Clair Obscur: Expedition 33 Dikembangkan Dengan Budget Yang Mengejutkan

Pemenang Game of the Year di TGA 2025, Clair Obscur:…
December 15, 2025 - 0

Rumor: Fortnite Akan Kolaborasi Dengan Overwatch?

Fortnite dikabarkan tunjukkan indikasi akan rangkul Overwatch melalui konten kolaborasi…
December 15, 2025 - 0

Star Wars: Fate of the Old Republic Disebut Akan Rilis Sebelum 2030

Tokoh yang ada di balik pembuatan Star Wars: Fate of…
December 15, 2025 - 0

The Game Awards 2025 Diberi Rating D Oleh 38% Penontonnya

Meski ditonton jutaan kali, The Game Awards 2025 ternyata dapatkan…