Pirates of The Caribbean: Dead Men Tell No Tales Unjuk Teaser Trailer

Reading time:
October 3, 2016
pirates-of-the-caribbean-dead-men-tell-no-tales-official-trailer-announcement-2017-movie-hd

Setelah beberapa tahun lamanya, akhirnya franchise film Pirates of The Caribbean akan mendapatkan film kelimanya yang bertajuk “Pirates of The Caribbean: Dead Men Tell No Tales”. Kabar dan rumor akan rencana produksi film tersebut masih simpang siur dan hanya beberapa fakta saja yang akhirnya dapat dipertanggung jawabkan kebenaranya, salah satunya adalah rencana perilisan Pirates of The Caribbean: Dead Men Tell No Tales untuk tahun 2017 mendatang.

Mengingat tahun 2017 hanya tinggal hitungan beberapa bulan lagi, pihak Disney nampaknya tidak menunggu lebih lama lagi untuk akhirnya memberikan teaser trailer perdananya, yang dityayangkan dalam episode Fear of Walking Dead di channel AMC pada malam ini.

pirates-of-the-caribbean-dead-men-tell-no-tales

Pirates of The Caribbean: Dead Men Tell No Tales, masih akan menampilkan aktor Johnny Depp sebagai Kapten Jack Sparrow, kini akan berhadapan dengan villain baru Captain Salazar, yang diperankan oleh Javier Bardem. Selain mereka, aktor lainnya yang juga akan hadir antara lain Geoffrey Rush sebagai Hector Barbossa dan Orlando Bloom sebagai Will Tunner. Plot utama dari film kelima Pirates of The Caribbean ini sendiri menceritakan bagaimana Captain Salazar bisa melarikan diri dari Devil’s Triangle dan bertekad untuk memburu seluruh perompak laut, termasuk dirinya sendiri. Jack Sparrow pun harus mencari Trident of Poisedon dan artifak kuat untuk bisa mengendalikan laut secara total dan menghentikan rencana Salazar.

Pirates of The Caribbean: Dead Men Tell No Tales direncanakan hadir 26 Mei 2017.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…

Gaming

October 28, 2025 - 0

RV There Yet? Terjual Lebih Dari Sejuta Copy Dalam Seminggu di Steam

RV There Yet? menjadi sensasi indie terbaru di Steam, telah…
October 28, 2025 - 0

Battle Royale Vampire TM Bloodhunt Akan Ditutup Pada 2026

Game Battle Royale Vampire: The Masquerade - Bloodhunt akan ditutup…
October 28, 2025 - 0

Game Eksklusif PlayStation Akan Bisa Dimainkan di Console Next-gen Xbox

Arsitektur console next-gen Xbox dikabarkan akan bisa memainkan game eksklusif…
October 28, 2025 - 0

Rumor: Sonic CD Dikabarkan Akan Jadi Nama Film Baru Sonic

Film keempat dari Sonic the Hedgehog dikabarkan akan diubah menjadi…