Review MSI Prestige 14 Evo A12M: EVO Core i5 Terjangkau, Fitur Segudang!

Author
Irham
Reading time:
December 20, 2022

Desain

Laptop ini mengusung Form Factor Clamshell/laptop klasik, dengan material kombinasi Aluminum dan Polikarbonat. Desainnya terlihat bersih, simpel dan profesional – mirip seperti seri Prestige sebelumnya.

Baca Juga: Review MSI Modern 14 C11M-004ID: Laptop Kerja yg Murah dan Kencang! • Jagat Review

Terdapat logo MSI Business di bagian belakang layar. Dan tentunya telah memenuhi standar ketahanan militer MIL-STD-810G. Untuk warna unit yang kami uji yaitu Carbon Gray dan erdapat varian lain dengan warna Bluestone.

Screenshot 8329

Untuk dimensinya, Panjang 31.9 cm, lebar 21.9 cm, dan tebal 1.59 cm. Sedangkan bobotnya yaitu 1,22 Kg untuk laptop, dan 180gram untuk Charger. Ini charger USB-C, dengan output 65W. Jadi total bobot keseluruhan yaitu 1,4 Kilogram.

Display

  • Panel IPS-Level
  • Ukuran 14 inci
  • Resolusi Full HD (1920 x 1080p)
  • Refresh Rate di 60 Hz
  • Menurut MSI:
    • Layarnya punya color gamut 100% sRGB
    • Dengan Brightness di 300 nits
  • Berdasarkan pengujian kami:
    • Brightness Indoor di 311 nits
    • Gamut Coverage di 97.1% sRGB
    • Gamut Volume di 100% sRGB
  • Permukaan Anti-Glare
  • Layarnya dapat dibuka 180 derajat
  • Bingkai kanan-kiri tergolong tipis
    • Bingkai atas sedikit agak tebal karena terdapat kamera

Kamera dan Mikrofon

Untuk kamera, sayangnya ia masih menggunakan webcam dengan resolusi 720p. Tapi ia telah dilengkapi dengan Infra-Red sensor yang mendukung Windows Hello. Login Windows dengan cepat dan tetap aman.

Sedangkan untuk mikrofonnya telah dilengkapi dengan fitur Noise Cancelling dengan MSI AI Engine yang dapat diatur melalui software MSI Center Pro.

Audio

Screenshot 8341

Laptop ini menggunakan 2 Speaker Stereo yang terletak di bawah kanan-kiri laptop. Terdapat software DTS Audio Processing untuk mengubah preset audio.

Konektor

  • Kiri
    • 2x Thunderbolt 4
  • Kanan
    • 1x Audio Combo Jack 3.5mm
    • 1x MicroSD Card Reader
    • 1x USB 3.2 Gen 1 Type-A

Keyboard & Touchpad

Keyboardnya terlihat simpel dengan layout khas MSI Prestige 14. Tombol power menyatu dengan layout keyboard di pojok kanan atas. Ini juga memiliki backlit putih dengan 3 tingkat kecerahan yang dapat diatur dengan tombol F8.

Screenshot 8348

Lalu untuk touchpad, ini memiliki ukuran yang tergolong lebar. Melebar ke kanan dari tombol spacebar, dan cenderung center-to-body. Ini juga tentunya mendukung Precision Touchpad.

Sistem Keamanan

Screenshot 8349

Untuk sistem keamanannya, terdapat IR Camera yang sudah dijelaskan sebelumnya. Selain itu memiliki Fingerprint Scanner yang terletak di pojok kanan atas area touchpad, yang juga mendukung fitur otentifikasi FIDO2.

Sistem Pendingin

Screenshot 8351

Sistem pendingin aktif dengan 1 fan, dan 2 heatpipe. Intake dari bawah, exhaust ke arah belakang.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…
October 24, 2025 - 0

NPU Di Laptop Snapdragon: Apa Itu NPU? Apakah Laptop Snapdragon Beneran Kepake NPU-nya?

Kali ini kita akan bahas mengenai NPU atau Neural Processing…
October 22, 2025 - 0

Review Toshiba 75C350RP: Smart TV Layar Besar dengan Kualitas Memadai, Harga Merakyat!

 Toshiba 75C350RP Smart TV ini punya layar besar, 75”! Tapi,…

Gaming

October 29, 2025 - 0

Anchor, Game Indie Survival Multiplayer Yang Gabungkan Rust dan Subnautica

Pecinta game survival online kembali dimanjakan dengan Anchor, game indie…
October 29, 2025 - 0

Dragon Ball Xenoverse 2 Umumkan Future Saga Chapter 3

Dragon Ball Xenoverse 2 akan dapatkan Future Saga Chapter 3…
October 29, 2025 - 0

Amazon Gelar PHK Massal, Amazon Games & Twitch Terkena Dampaknya

Amazon kembali lakukan PHK massal yang libatkan belasan ribu karyawannya,…
October 29, 2025 - 0

Rumor: Serial Animasi Crash Bandicoot Tengah Digarap Netflix

Crash Bandicoot yang akrab dikaitkan sebagai ikon untuk PlayStation diklaim…