Review Notebook Asus K43TA: Notebook Gaming Murah

Author
Bimanto
Reading time:
September 12, 2011

Kelengkapan

Asus K43TA 3
Bagian depan: card reader
Asus K43TA 5
bagian belakang
Asus K43TA 4
Power Port, Ethernet, HDMI, D-sub, USB2.0, USB3.0
Asus K43TA 7
audio in/out, USB2.0, Optical Drive DVDRW
Asus K43TA 10
Bagian bawah. Terbagi atas beberapa module sehingga memudahkan praktek upgrade.

Port konektivitas yang diberikan cukup lengkap dengan adanya port USB3.0 di sisi kiri notebook. Selain itu, notebook ini juga dilengkapi dengan port HDMI sehingga memudahkan pengguna jika ingin menyambungkan notebook ini ke layar yang lebih besar. Penempatan port juga cukup ergonomis dan tidak mengganggu satu sama lain.

Speaker yang terpasang di notebook ini adalah hasil produksi dari Altec Lansing, produsen speaker yang cukup terkenal. Speaker tersebut diletakkan di bagian atas keyboard. Ketika kami mencoba speaker tersebut untuk menonton dan bermain game, performanya cukup baik jika dibandingkan speaker notebook biasa. Namun, kami tidak merasakan dentuman bass karena Altec Lansing memang tidak menyertakan speaker bass di notebook ini.

Asus K43TA 9

Bagian dalam notebook ini didesain dengan cukup apik dengan motif garis di bagian handrest dengan warna senada dengan casing-nya. Untuk keyboard, Asus K43TA menggunakan desain dengan tuts yang besar. Sebenarnya, tuts tersebut cukup nyaman untuk digunakan, namun sayangnya letak pertuts terlalu rapat sehingga membuat kami sering melakukan kesalahan pengetikan. Selain itu, tuts notebook ini juga terasa sedikit keras.

Touchpad yang terletak di bawah keyboard memiliki lebar yang cukup luas sehingga sehingga jari-jari Anda akan leluasa bergerak ketika melakukan gerakan multitouch. Klik kiri dan kanan cukup empuk namun tetap menghaslkan suara ketika ditekan.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Bodi Acer Swift Go 14 AI Form Factor Clamshell atau…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…
October 27, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming – Part 3: Ini yang Bikin CPU dan GPU Laptop Gaming Lebih Kencang!

Yang namanya laptop gaming harus punya performa kencang. Apalagi kalau…

Gaming

November 7, 2025 - 0

Penundaan Rilis Kedua GTA 6 Kembali Jatuhkan Harga Saham Take-Two Interactive

Penundaan rilis kedua untuk GTA 6 ternyata tidak hanya membuat…
November 7, 2025 - 0

GTA 6 Ditunda Lagi, Rilisnya Mundur ke November 2026

Rockstar Games kembali menunda rilis GTA 6, yang sebelumnya direncanakan…
November 7, 2025 - 0

Fatal Fury : City of the Wolves Bawa Chun Li di Kolaborasi Dengan Street Fighter

Setelah Ken datang, kini giliran Chun Li meriahkan kolaborasi antara…
November 6, 2025 - 0

Minecraft Mendadak Kedatangan DLC Dragon Ball Z

Minecraft mendadak rilis DLC baru bertema Dragon Ball Z, yang…